4 Jenis Makanan ini sebaiknya jangan dikonsumsi saat sarapan
Setiap orang akan merasakan kerepotan pada waktu pagi,rutinitas yang yang paling merepotkan, semua sudah harus siap untuk memulai aktifitas,termasuk juga dengan sarapan.Dengan singkatnya waktu maka tak heran sarapanpun di bikin dengan ala kadarnya saja yang penting perut terisi.
Mestipun ala kadarnya,dan mencari yang praktis dan simple untuk sarapan sebaiknya jangan mengkonsumsi 4 jenis makanan ini di waktu sarapan.Seperti di kutip dari Time of India
1 Sereal
Faktanya sereal itu minim nutrisi dan banyak mengandung gula.Terlalu banyak mengkonsumsi gula bisa menyebabkan resiko meningkatnya obesitas/ kegemukan dan diabetes.
2 Roti putih
Menu yang praktis adalah sarapan roti bakar dan kopi. Tapi roti putih ini sangat mengandung gula dan minim akan serat yang tidak baik untuk pencernaan dan kesehatan tubuh kita.sebaiknya hindari atau jangan mengkonsumsi roti yang berbahan dasar terigu.karena di dalam terigu itu mengandung glueten yang tidak baik untuk pencernaan
3 Jus buah dalam kemasan
Jus buah dalam kemasan itu banyak mengandung gula yang bisa mengakibatkan obesitas,diabetes atau penyakit kronis lainnya.Kecuali tapi jika anda bisa menyajikan jus yang anda olah sendiri itu sangat sehat dan banyak mengandung nutrisi yang baik untuk kesehatan badan.
4 Kopi
Minum kopi itu memang nikmat dan banyak orang lebih memilih minum kopi di pagi hari sebagai pengganti sarapan,terlebih untuk mereka kaum pria.Tapi sebenarnya jika kopi itu di minum dalam keadan perut kosong itu tidaklah bagus untuk kesehatan.jadi Pastikan anda sudah makan jika ingin meminum kopi